Dekan Fakultas Bahasa dan Sastra UNSIQ Menjadi Narasumber Workshop yang Diselenggarakan oleh UiTM Malaysia
Dekan Fakultas Bahasa dan Sastra Universitas Sains Al-Qur’an (UNSIQ), Atinia Hidayah, S.S., M.Hum, menjadi narasumber dalam workshop yang diselenggarakan oleh Universiti Teknologi Mara (UiTM), Malaysia pada Jum’at (05/01/2024). Workshop yang berjudul “POLISH AND PERFECT: Basic Editing and Proofreading Workshop” berlangsung dari pukul 09.00 hingga 12.00 waktu Malaysia. Acara ini dihadiri oleh 195 mahasiswa dari berbagai […]